Sequence Diagram menggambarkan urutan interaksi antar objek ketika satu Use Case dieksekusi/dilakukan, sehingga Sequence Diagram harus sebanyak Use Case nya.
Dalam membuat Sequence Diagram ini saya memakai metode programming MVC (Model-View-Controller) atau dalam istilah lain Model=Entity, View=Boundary, dan Controller=Control. View/Boundary adalah class yang berinteraksi langsung dengan Actor. Controller/Control adalah class interaksi perantara antara View/Boundary dan Mode/Entity. sedang Model/Entity adalah class yang menyimpan data.
Sequence Diagram untuk Use Case Menambah Anggota Perpustakaan adalah sbb:
Dimana ada dua class Boundary yaitu MenuUtama dan FormPendaftaran Anggota, satu class Control yaitu ProsesPendaftaranAnggota, dan satu class Entity yaitu Member.
Adapun Sequence Diagram untuk MencetakKartuAnggota adalah sbb:
Sequence Diagram untuk Use Case yang lain, saya akan tampilkan di postingan berikutnya.
- karena sekarang belum selesai buatnya :) -
C U soon...